Visitasi Akreditasi Teknik Mesin ITATS 2018

Jurusan Teknik Mesin ITATS divisitasi oleh asesor BAN-PT pada tanggal 3-5 Juni 2018. Tim asesor terdiri dari Dr-Ing. Ir. Wahyu Haryadi Piarah, MSME. (Universitas Hasanuddin), dan Dr. Ir. Dwi Rahmalina, M.T. (Universitas Pancasila).

Jurusan Teknik Mesin ITATS mengucapkan terima kasih atas semua pihak yang mendukung visitasi akreditasi ini, mulai dari pembina yayasan, ketua yayasan, organ yayasan, rektorat ITATS, dekanat FTI, seluruh personil dosen dan staf jurusan, para mahasiswa, para alumni dan para pengguna alumni.

Dokumentasi.


Pengumuman Hasil Akreditasi Melalui Status SAPTO

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *