Kurikulum

Kurikulum Program Studi Teknik Pertambangan ITATS dirancang untuk membekali mahasiswa dengan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan di industri pertambangan. Setiap semester mencakup kombinasi teori dan praktik, mulai dari dasar eksplorasi hingga teknologi pengolahan bahan galian. Kurikulum ini bertujuan untuk mempersiapkan lulusan yang kompeten dalam menghadapi tantangan pada industri penambangan.

Tahun ke-1Tahun ke-2Tahun ke-3Tahun ke-4
Semester 1Semester 2Semester 3Semester 4Semester 5Semester 6Semester 7Semester 8
FisikaBahasa Inggris 2Pengantar ManajemenAgamaKonsep TeknologiPendidikan KarakterMetode Penulisan IlmiahSkripsi
Bahasa IndonesiaKima AnalitikPancasilaMekanika TanahManajemen ResikoKewirausahaanPerencanaan Tambang 
Bahasa Inggris 1Praktikum Kimia AnalitikKewarganegaraanPraktikum Mekanika TanahBatubaraEvaluasi Dan Penilaian TambangProposal Skripsi 
MatematikaMekanika FluidaHidrogeologiPemidahan Tanah MekanisPraktikum BatubaraKestabilan LerengMk Pilihan 1 
Geologi DasarGenesa Bahan GalianBahan Galian Industri Dan LogamTambang TerbukaMetode Tambang Bawah TanahManajemen TambangMk Pilihan 2 
Kimia DasarMekanika TeknikEstimasi Sumberdaya & CadanganSimulasi & Komputasi TambangRegulasi PertambanganReklamasi & Pasca TambangMk Pilihan 3 
PerpetaanGeologi StrukturK3 PertambanganGeostatistikVentilasi TambangMetalurgi PertambanganMk Pilihan 4 
Praktikum PerpetaanPraktikum Geologi StrukturTeknik EksplorasiPengolahan Bahan GalianPenyaliran TambangGeofisika Tambang  
Mineralogi & PetrologiPengantar Teknologi Mineral & BatubaraPraktikum Teknik EksplorasiPraktikum Pengolahan Bahan GalianMekanika BatuanKuliah Kerja Nyata (Kkn)  
Praktikum Mineralogi & PetrologiStatistika DasarGambar TeknikTeknik PeledakanPraktikum Mekanika BatuanMk Fakultas (Pengantar Teknologi Industri)  
 Metode NumerikKuliah Lapangan I (Kl-1)Praktikum Teknik PeledakanSistem Kelistrikan TambangPengawasan Tambang Dan Lingkungan  
   KULIAH LAPANGAN 2 (KL-2)KULIAH LAPANGAN (KL-3)