BIOPORI

Biopori adalah lubang-lubang di dalam tanah yang terbentuk akibat berbagai aktifitas organisme di dalamnya, seperti cacing, perakaran tanaman, rayap dan fauna tanah lainnya. Lubang-lubang yang terbentuk ini akan terisi udara, dan menjadi tempat berlalunya air di dalam tanah. Bila lubang-lubang biopori bisa dibuat dengan jumlah banyak, maka kemampuan sebidang tanah untuk meresapkan air diharapkan semakin…