Similar Posts
Konsisten Program Internasional, Mou dan Internasional Guest Lecture dari Chung Yuan Christian University, Taiwan
Jurusan Teknik Lingkungan kembali mengagendakan kegiatan internasional. Penandatanganan Mou dengan Jurusan Teknik Lingkunga, Chung Yuan Christian University (CYCU), Taiwan dengan Jurusan Teknik Lingkungan, Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya (ITATS). Kerjasama intenasional yang disepakati antara kedua belah pihak, antara lain kesempatan melanjutkan studi S2/S3 bagi mahasiswa dan dosen sekaligus kolaborasi penelitian dan pendidikan. Adanya kesepakatan kerjasama…
Pembenahan Infrastruktur Sanitasi untuk mewujudkan masyarakat yang sehat
Pembenahan Infrastruktur Sanitasi untuk mewujudkan masyarakat yang sehat diwudjudkan melalui Kegiatan KKN-PPM Mahasiswa Teknik Lingkungan ITATS KKN-PPM mahasiswa Teknik Lingkungan FTSP, ITATS pada bulan Juni 2019 bertempat di Dusun Pendem RT 01/ RW 02 Kelurahan Plaosan berada di Kecamatan Wonoayu Kabupaten Sidoarjo Berdasarkan survey pendahuluan, maka pembenahan infrastruktur sanitasi dipilih menjadi salah satu program kegiatan….
Aksi inspiratif mahasiswa Teknik Lingkungan ITATS pada kegiatan Mahasiswa Baru 2015
Kalian gag malu ngumpulin sampah karton dan plastik ? Mengapa melakukan itu ? Tujuan/manfaatnya apa ? Pertanyaan-pertanyaan semacam itu pasti terlontar dari para dosen maupun mahasiswa yang melihat kegiatan 2DV – Dina, Desi dan Vicky. Mereka bertiga menjadi panitia yang bertugas membantu kegiatan Prodik Prodi Mahasiswa Baru Angkatan 2015. Disela-sela kegiatannya mereka melihat potensi sampah…
Webinar Enviro Day 5 : Aplikasi ilmu pengetahuan alam di bidang Teknik Lingkungan
Assalamualaikum Wr. Wb.Hai, sobat lingkungan. Jurusan Teknik Lingkungan ITATS akan menyelenggarakan kegiatan Webinar Enviro Day 5 : Aplikasi ilmu pengetahuan alam di bidang Teknik Lingkungan pada:Hari/Tanggal :Sabtu / 27 Februari 2020Waktu :10.00 – 12.00Daring Via :ZoomFasilitas :Setiap peserta mendapat e-sertifikat & Doorprize kuota belajar Adapun pembicara dari: Arlini Dyah Radityaningrum, ST., M.Eng.Sc. Komang Ardya Putri…

