Kalender Akademik 2017/2018 ITATS
Semester Gasal 2017/2018 akan segera dimulai
Ayo persiapkan diri
Rencanakan kuliah sebagai proyek pribadimu
Agendakan kegiatan perkuliahnmu
Program Studi Teknik Lingkungan ITATS
Semester Gasal 2017/2018 akan segera dimulai
Ayo persiapkan diri
Rencanakan kuliah sebagai proyek pribadimu
Agendakan kegiatan perkuliahnmu
Mahasiswa Teknik Lingkungan Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya (ITATS) mendapatkan kuliah tamu pada hari Rabu 26 September 2018 jam 08.00 – 12.00. Acara yang diselenggarakan oleh Jurusan Teknik Lingkungan ITATS kerjasama dengan Vinilon Group tersebut membahas tentang Penggunaan Pipa HDPE pada Kegiatan Infrastruktur. Pada perkuliahan jurusan teknik lingkungan, mahasiswa mendapatkan ilmu tentang sistem jaringan distribusi…
“Kuliah jurusan apa?” “ Teknik Lingkungan?” “ Nanti kerjanya apa?” [SN] Pasti hal ini yang ditanyakan orang-orang di sekitar kita. Bagi beberapa orang yang belum tau, disangkanya Teknik Lingkungan itu hanya bersih-bersih dan membersihkan sampah. Oleh karena itu, perlu diketahui terlebih dahulu apa itu Teknik Lingkungan dan bagaimana prospek kerjanya. Teknik Lingkungan adalah penerapan ilmu…
Fitria Agustina Suhada adalah mahasiswi Jurusan Teknik Lingkungan angkatan 2015, terpilih mewakili ITATS dalam lomba Mahasiswa Berprestasi 2016 (Mawwapres) Tingkat Wilayah Kopertis VII. Masing-masing peserta wajib membuat karya tulis ilmiah, ringkasan bahasa inggris dalam bahasa PBB sebanyak 600-700 kata, dan video yang menceritakan tentang rangkuman dari karya tulis ilmiah yang kita buat Baca kisah pengalaman…
Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Shofiyyah Nabillah Kaffah, mahasiswa Program Studi Teknik Lingkungan ITATS angkatan 2022. Pada ajang bergengsi Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX Tahun 2025, Shofiyyah berhasil meraih Juara 2 Divisi Barebow Beregu Putri bersama timnya. Keberhasilan ini menjadi bukti nyata bahwa mahasiswa ITATS tidak hanya berprestasi di bidang akademik, tetapi juga…