Penggunaan Pipa HDPE pada Kegiatan Infrastruktur bersama Vinilon
|

Penggunaan Pipa HDPE pada Kegiatan Infrastruktur bersama Vinilon

Mahasiswa Teknik Lingkungan Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya (ITATS) mendapatkan kuliah tamu pada hari Rabu 26 September 2018 jam 08.00 – 12.00. Acara yang diselenggarakan oleh Jurusan Teknik Lingkungan ITATS kerjasama dengan Vinilon Group tersebut membahas tentang Penggunaan Pipa HDPE pada Kegiatan Infrastruktur. Pada perkuliahan jurusan teknik lingkungan, mahasiswa mendapatkan ilmu tentang sistem jaringan distribusi…

Agenda Kuliah Tamu Teknik Lingkungan : Mengenal Pipa HDPE bersama Vinilon

Agenda Kuliah Tamu Teknik Lingkungan : Mengenal Pipa HDPE bersama Vinilon

Pipa HDPE…? Pipa apa itu….? Nah..nah….. Sekilas…Pipa HDPE adalah : Pipa HDPE (High Density Polyethylene) merupakan pipa plastik yang terbuat dari bahan minyak bumi. Keistimewaan pipa HDPE adalah memiliki tingkat kekuatan dan kelenturan yang tinggi dan tidak mudah rusak karena ikatan antar molekul material yang sangat kuat. Selain itu pipa HDPE aman untuk peralatan makan…