KULIAH LAPANGAN PERKEMBANGAN ARSITEKTUR 2

Mengenal Arsitektur Neo Gotik melalui Kuliah Lapangan, Mata Kuliah Perkembangan Arsitektur 2Perkembangan arsitektur Eropa di abad pertengahan memberikan banyak pengaruh pada bangunan – bangunan di Indonesia. Kedatangan Belanda ke Indonesia ditandai dengan corak bangunan bergaya Neo Gotik pada Bangunan ibadah, salah satunya di Gerje Hati Kudus Yesus Kayutangan Malang. Gereja ini dibangun pada tahun 1897,…

Selamat dan sukses kepada mahasiswa Arsitektur yang lolos Program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Batch V di PT Paraduta Nara Yasa, semoga mendapatkan ilmu dan pengalaman selama proses pembelajaran. Buat teman – teman yang belum lolos, jangan berekecil hati, karena masih banyak program Kampus Merdeka lainnya yang bisa teman – teman ikuti :)

Selamat dan Sukses atas terbitnya Buku Karya Arsitektur Kolaborasi antara Dosen dan Mahasiswa yang berjudul ” Desain Arsitektur dengan Sentuhan Budaya”. Semoga dapat menjadi pembaharuan bagi keilmuan Arsitektur dan dapat menjadi referensi belajar bagi teman – teman baik mahasiswa maupun yang telah lulus sehingga dapat menciptakan karya arsitektur yang berbudaya dan memiliki nilai – nilai manfaat bagi seluruh masyarakat Indonesia

Selamat dan sukses kepada para wisuda dan wisudawan arsitektur ITATS ke 68, semoga semakin sukses dan membawa nama ITATS semakin harum dikancah nasional dan internasional. Jaya selalu Kampus ITATS, jayalah selalu Jurusan Arsitektur